Ivan

Kementan Target Produksi Bawang Putih Lokal Tahun Ini 62 Ribu Ton

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kementerian Pertanian (Kementan) menargetkan produksi bawang putih lokal pada 2022 sebesar 62,9 ribu ton. Target tersebut mengacu pada tren rata-rata produksi di tahun ini. Direktur Sayuran dan Tanaman Obat, Direktorat Jenderal Hortikultura, Kementan, Tommy Nugraha, mengatakan, banyak faktor yang dapat mempengaruhi kemampuan produksi bawang putih lokal. Apalagi, tantangan perubahan iklim tahun ini dinilai …

Kementan Target Produksi Bawang Putih Lokal Tahun Ini 62 Ribu Ton Selengkapnya »

Mentan RI dan Mentan Australia Bahas 3 Hal Penting, dari Ekspor Beras hingga Impor Daging

JAKARTA, KOMPAS.com – Menteri Pertanian, Republik Indonesia Syahrul Yasin Limpo (SYL) menerima secara resmi Menteri Pertanian dan Air Wilayah Australia Utara David Littleproud, Kamis, 27 Januari 2022 di Kantor Pusat Kementan, di Jakarta. Dalam kunjungan ini, SYL dan Littleproud berkomitmen menjalin kerjasama ekonomi komprehensif bidang pertanian, terutama penguatan subsektor peternakan dan produk hewani. “Lebih khusus …

Mentan RI dan Mentan Australia Bahas 3 Hal Penting, dari Ekspor Beras hingga Impor Daging Selengkapnya »

Beras ‘Anti Kerdil’ Baru Diluncurkan Anies, Belinya di Mana?

Jakarta – Beras ‘anti stunting’ baru saja diluruskan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Anies Baswedan, produk beras fortifikasi itu dinamai FS Nutri Rice. Beras ini diyakini mampu meningkatkan gizi dan mempercepat upaya penurunan stunting alias kerdil di ibu kota. Beras kesehatan tersebut merupakan hasil kolaborasi PT Food Station, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). PT Sumber …

Beras ‘Anti Kerdil’ Baru Diluncurkan Anies, Belinya di Mana? Selengkapnya »

Mentan Dorong Inovasi Pertanian yang Adaptif Terhadap Perubahan Iklim

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR–Sektor pertanian saat ini dihadapkan dengan berbagai tantangan. Sumberdaya lahan dan air yang semakin terbatas, serta adanya fenomena perubahan iklim yang menyebabkan peningkatan suhu, munculnya iklim ekstrim serta terjadinya pergeseran pola musim dan curah hujan telah menjadi ancaman bagi upaya peningkatan produksi pertanian. Untuk itu, Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) terus mendorong …

Mentan Dorong Inovasi Pertanian yang Adaptif Terhadap Perubahan Iklim Selengkapnya »

Komitmen Tegakkan Budaya Anti Korupsi, Food Station Tjipinang Jaya Raih Sertifikat SMAP

Jakarta Review, Jakarta – PT Food Station Tjipinang Jaya meraih sertifikat SNI ISO 37001:2016 Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) sebagai bentuk penerapan antikorupsi di lingkungan perusahaan. Sertifikat ISO 37001 : 2016 tersebut diserahkan langsung oleh Direktur PT. Mutuagung Lestari, Irham Budiman kepada Direktur Utama PT Food Station Tjipinang Jaya, Pamrihadi Wiraryo di Komplek Pergudangan PT …

Komitmen Tegakkan Budaya Anti Korupsi, Food Station Tjipinang Jaya Raih Sertifikat SMAP Selengkapnya »

Pemprov DKI Bakal Gelar Operasi Pasar Pastikan Stok dan Harga Minyak Goreng

Merdeka.com – Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyatakan pihaknya akan terus berkoordinasi dan mengupayakan sejumlah cara untuk memastikan ketersediaan minta goreng di masyarakat. Salah satunya yakni melalui operasi pasar. “Terus diupayakan dilakukan operasi pasar di beberapa tempat tidak hanya memastikan ketersediaannya tapi juga harganya agar terjangkau,” katanya di Jakarta, Selasa (25/1). Dia mengaku …

Pemprov DKI Bakal Gelar Operasi Pasar Pastikan Stok dan Harga Minyak Goreng Selengkapnya »

Cegah Stunting di Ibu Kota, Gubernur Anies Luncurkan Beras Fortifikasi FS Nutri Rice

Jakarta Review, Jakarta – Sebagai upaya peningkatan gizi dan percepatan penurunan stunting di Ibu Kota, Gubernur Provinsi DKI Jakarta, Anies Baswedan meluncurkan beras fortifikasi FS Nutri Rice. Beras kesehatan tersebut merupakan hasil kolaborasi PT Food Station Tjipinang Jaya, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), dan PT Sumber Alfaria Trijaya (Alfamart) sebagai pihak pendukung yang ikut …

Cegah Stunting di Ibu Kota, Gubernur Anies Luncurkan Beras Fortifikasi FS Nutri Rice Selengkapnya »

Kementan Sebut Harga Beras Stabil

JAKARTA – Badan Ketahanan Pangan (BKP) Kementerian Pertanian memperkirakan situasi harga beras di dalam negeri tetap stabil. Kondisi ini akan bertahan hingga memasuki puncak panen padi pada Maret mendatang. Kepala Pusat Distribusi dan Akses Pangan BKP Kementan Risfaheri mengatakan, dinamika harga beberapa hari terakhir hanya efek psikologis karena saat ini belum memasuki panen raya. Hasil …

Kementan Sebut Harga Beras Stabil Selengkapnya »

Food Station Gelar Pengiriman 1 Kontainer Beras Premium FS-Borneofood ke Kalimantan

Jakarta Review, Jakarta – PT Food Station Tjipinang Jaya mengirimkan 21,5 ton produk beras premium FS-Borneofood ke Kalimantan. Acara pengiriman perdana tersebut dilepas oleh Direktur Utama PT Food Station Tjipinang Jaya Pamrihadi Wiraryo, di Gudang SRG yang merupakan fasilitas produksi dan pegudangan milik PT Food Station Tjipinang Jaya, Senin, 24 Januari 2022. Turut hadir dalam …

Food Station Gelar Pengiriman 1 Kontainer Beras Premium FS-Borneofood ke Kalimantan Selengkapnya »

Mendag Tingkatkan Ekspor Lewat Kerjasama Perdagangan Internasional

JAKARTA  – Pemerintah terus mendorong peningkatan ekspor sebagai bagian dari upaya memperkuat penerimaan devisa dan memperkuat neraca perdangangan internasional. Untuk mendukung peningkatan penerimaan, selain merumuskan sejumlah kebijakan yang mempermudah ekspor, pemerintah juga terus meningkatkan perjanjian perdagangan dengan sejumlah negara yang berpotensi mendongkrak penerimaan devisa negara. Hal tersebut disampaikan Mendag Lutfi dalam “Konferensi Pers Outlook Perdagangan …

Mendag Tingkatkan Ekspor Lewat Kerjasama Perdagangan Internasional Selengkapnya »