Ivan

Harga Beras Diprediksi Bakal Naik Lagi, Ini Penyebabnya

Jakarta – Harga beras diprediksi akan kembali mengalami kenaikan. Hal itu disebabkan karena pada semester II atau Juli hingga Desember 2024 produski beras diproyeksi menurun. Melansir detikFinance, produski beras yang menurun akan mengerek harga gabah dan mempengaruhi harga beras di tingkat konsumen. Hal itu diungkapkan Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi saat rapat dengar …

Harga Beras Diprediksi Bakal Naik Lagi, Ini Penyebabnya Selengkapnya »

UNICEF: 9 dari 10 Anak di Gaza Menderita Kekurangan Gizi

TEMPO.CO, Jakarta – Organisasi Perserikatan Bangsa-bangsa untuk anak-anak, UNICEF, menerbitkan laporan tentang kemiskinan pangan anak-anak di seluruh dunia. Laporan ini khusus berfokus pada ‘dampak bencana’ serangan Israel di Gaza. Dalam laporannya, UNICEF menemukan bahwa 90 persen anak-anak di Gaza kekurangan gizi dan menghadapi ancaman “parah” terhadap kelangsungan hidup, pertumbuhan dan perkembangan mereka. Sebuah laporan, yang …

UNICEF: 9 dari 10 Anak di Gaza Menderita Kekurangan Gizi Selengkapnya »

Kepala Bapanas Pastikan Ketersediaan Pangan Aman

Jakarta: Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi meninjau langsung stok beras, proses penyimpanan, dan mekanisme distribusi beras di Komplek Pergudangan Bulog Koto Malintang, Kabupaten Agam, Sumatra Barat. Hal ini dilakukan untuk terus memastikan ketersediaan pangan, khususnya beras aman dan cukup. “Menjaga ketersediaan beras di seluruh Indonesia adalah prioritas utama kami, terutama dalam menghadapi …

Kepala Bapanas Pastikan Ketersediaan Pangan Aman Selengkapnya »

Kementan latih 1,8 juta petani penyuluh antisipasi darurat pangan

Jakarta (ANTARA) – Kementerian Pertanian (Kementan) melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) menggelar pelatihan bagi 1,9 juta orang yang terdiri dari 1,8 juta petani penyuluh bersama 48.347 Bintara Pembina Desa (Babinsa) TNI, dalam rangka mengantisipasi darurat pangan nasional. Kepala BPPSDMP Dedi Nursyamsi mengatakan, sejak tahun lalu dampak COVID-19, ketegangan geopolitik, khususnya perang Rusia-Ukraina, …

Kementan latih 1,8 juta petani penyuluh antisipasi darurat pangan Selengkapnya »

Kementan dan Uruguay Teken MoU Tingkatkan Kualitas Daging dan Susu Ternak

Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Harvick Hasnul Qolbi dan Menteri Peternakan, Pertanian dan Perikanan Republik Oriental Uruguay, Fernando Mattos menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) terkait dengan kerja sama pembangunan pangan di kedua negara, khususnya di bidang peternakan untuk mengembangkan produksi daging dan susu berkualitas. “Kementan bergerak sesuai dengan arahan Presiden Jokowi dan Presiden yang terpilih Pak …

Kementan dan Uruguay Teken MoU Tingkatkan Kualitas Daging dan Susu Ternak Selengkapnya »

Kementan Memaksimalkan Alsintan untuk Meningkatkan Produktivitas Pertanian

jpnn.com – JAKARTA – Kementerian Pertanian terus mengakselerasi produksi pangan Indonesia, caranya antara lain dengan mempermudah perizinan pengadaan alat mesin pertanian atau alsintan. Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman Amran mengatakan bahwa percepatan pengadaan alsintan merupakan salah satu cara untuk memperkuat ketahanan pangan Indonesia. Dalam hal ini, beberapa alsintan yang sangat dibutuhkan oleh petani ialah pengadaan …

Kementan Memaksimalkan Alsintan untuk Meningkatkan Produktivitas Pertanian Selengkapnya »

Jual Beras Tak Boleh di Atas Harga Eceran Tertinggi, Awas Kena Sanksi

Jakarta, CNBC Indonesia – Pemerintah melalui Badan Pangan Nasional (Bapanas) kembali memperpanjang masa relaksasi Harga Eceran Tertinggi (HET) untuk beras medium dan premium. Dengan adanya perpanjangan masa relaksasi HET, maka HET beras premium dari sebelumnya Rp13.900 per kg menjadi Rp14.900 per kg (untuk wilayah Jawa, Lampung, dan Sumsel). Sementara untuk HET beras medium dari sebelumnya …

Jual Beras Tak Boleh di Atas Harga Eceran Tertinggi, Awas Kena Sanksi Selengkapnya »

Indonesia Usulkan Pemberian Pangan Bergizi di Global Alliance Against Hunger and Proverty G20

INDONESIA mengusulkan 5 program pada Global Alliance Against Hunger and Proverty di Forum G20 Brasil. Salah satunya yakni bantuan kewaspadaan pangan dan gizi. “Program tersebut yakni pemberian pangan bergizi sumber protein hewani disertai dengan pangan dan gizi dan program makan bersama di Sekolah Dasar (SD),” kata dalam Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kesejahteraan Sosial Kemenko PMK, …

Indonesia Usulkan Pemberian Pangan Bergizi di Global Alliance Against Hunger and Proverty G20 Selengkapnya »

Relaksasi HET Diperpanjang, Beras Medium Naik Jadi Rp 12.500/Kg

Jakarta – Pemerintah kembali memperpanjang relaksasi Harga Eceran Tertinggi (HET) untuk beras medium dan beras premium. Keputusan ini berlaku sampai dibentuknya aturan resmi Peraturan Badan Pangan Nasional (Perbadan) terkait HET beras. Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi mengatakan perpanjangan relaksasi HET ini merupakan bagian dari upaya mengatasi tantangan pasokan dan harga pangan di tengah …

Relaksasi HET Diperpanjang, Beras Medium Naik Jadi Rp 12.500/Kg Selengkapnya »

Kementan perluas areal tanam untuk mitigasi dampak musim kemarau

Jakarta (ANTARA) – Kementerian Pertanian (Kementan) memacu berbagai daerah di Indonesia untuk meningkatkan perluasan areal tanam (PAT) melalui program pompanisasi, salah satunya di Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. “Target PAT harus benar-benar tercapai di tengah adanya kewaspadaan musim kemarau yang berkepanjangan,” kata Inspektur Jenderal Kementan Setyo Budiyanto dalam keterangan di Jakarta, Senin. Setyo menyampaikan bahwa Kementerian …

Kementan perluas areal tanam untuk mitigasi dampak musim kemarau Selengkapnya »