Nasional

Harga Pangan Dunia Turun untuk Kali Pertama dalam Setahun

WASHINGTON — Harga pangan dunia menurun untuk pertama kalinya dalam 12 bulan terakhir pada bulan Juni, didorong oleh anjloknya harga minyak sayur, biji-bijian sereal, dan produk susu. Hal itu dilaporkan Organisasi Pangan dan Pertanian (FAO) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada Kamis (8/7). FAO, yang berbasis di Roma, juga mengatakan dalam sebuah pernyataan bahwa panen biji-bijian sereal …

Harga Pangan Dunia Turun untuk Kali Pertama dalam Setahun Selengkapnya »

Disalurkan pekan ini, penerima bansos tunai dan PKH dapat tambahan beras 10 kg

JAKARTA. Pemerintah segera menyalurkan bantuan sosial (bansos). Menteri Sosial Tri Rismaharini memastikan setiap penerima bantuan sosial tunai (BST) dan Program Keluarga Harapan (PKH) akan menerima tambahan beras sebanyak 10 kg (kilogram). “BST dan PKH disalurkan masing-masing bagi 10 juta penerima plus menerima beras sebanyak 10 kg,” ujar Risma dalam keterangan tertulisnya, Rabu (7/7). Risma mengatakan, …

Disalurkan pekan ini, penerima bansos tunai dan PKH dapat tambahan beras 10 kg Selengkapnya »

PPKM Darurat, Buwas Minta Masyarakat Tak Khawatir Soal Stok Beras

TEMPO.CO, Jakarta – Direktur Utama Perum Badan Urusan Logistik alias Bulog Budi Waseso memastikan perseroan mampu menghadapi kebutuhan lonjakan beras yang tak terduga selama masa PPKM Darurat. Budi Waseso juga memastikan telah meminta jajarannya mewaspadai lonjakan tersebut sehingga masyarakat tidak perlu khawatir akan kebutuhan beras selama pembatasan ini. Buwas mengatakan, seiring dengan penyerapan yang dilakukan perseroan, stok cadangan …

PPKM Darurat, Buwas Minta Masyarakat Tak Khawatir Soal Stok Beras Selengkapnya »

Mendag: Stok beras cukup, tak ada impor

Jakarta – Menteri perdagangan Muhammad lutfi menegaskan bahwa beras di badan urusan logistik (BULOG) mencukupi untuk memenuhi kebutuhan masyarakat di dalam negeri sehingga tidak akan ada impor beras dalam waktu dekat. “Kita bisa pastikan bahwa tidak ada impor dan ketersediaan stok di bulog itu cukup dan bisa menampung untuk 12 bulan ke depan”kata mendag saat …

Mendag: Stok beras cukup, tak ada impor Selengkapnya »

PPKM Darurat Berlaku, Bagaimana Harga Pangan di DKI Jakarta?

Pangan menjadi sektor yang harus diperhatikan di tengah penerapan PPKM Darurat sejak 3 sampai 20 Juli 2021. Kalau sampai pasokan atau distribusi terganggu, tentu bakal berdampak juga ke lonjakan harga. Lantas, bagaimana harga pangan di DKI Jakarta di tengah sudah berlakunya PPKM Darurat? Berdasarkan data di infopangan.jakarta.go.id, pada Minggu (4/7) ada bahan pokok yang naik …

PPKM Darurat Berlaku, Bagaimana Harga Pangan di DKI Jakarta? Selengkapnya »

PPKM Darurat, Bulog Pastikan Pasokan Beras Cukup dan Aman

TEMPO.CO, Jakarta – Perum Bulog memastikan pasokan beras mampu menghadapi lonjakan permintaan beras selama pemberlakuan PPKM darurat sejak 3 Juli hingga 20 Juli 2021. Bulog juga menjamin stok yang tersedia dalam jumlah aman.   Sekretaris Perusahaan Perum Bulog Awaludin Iqbal mengatakan pihaknya sudah mengeluarkan instruksi ke seluruh jajaran untuk menyiapkan stok beras dan kebutuhan pangan lainnya yang menjadi tanggung …

PPKM Darurat, Bulog Pastikan Pasokan Beras Cukup dan Aman Selengkapnya »

Rem PPKM Darurat Ditarik, Cadangan Pangan Aman?

Jakarta – Pemerintah menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM darurat mulai 3-20 Juli 2021. Ekonomi masyarakat yang mulai tumbuh, kini terancam mati kembali, karena kebijakan yang terpaksa diberlakukan pemerintah untuk menekan laju ekstrem paparan Virus Corona melalui pembatasan operasional aktifitas ekonomi seperti rumah makan, pusat perbelanjaan, dan juga pasar tradisional. Di berbagai daerah, area …

Rem PPKM Darurat Ditarik, Cadangan Pangan Aman? Selengkapnya »

Musim Panen, Produksi Beras Jatim Alami Surplus

SURABAYA – Sepanjang semester I 2021, hasil panen gabah kering giling (GKG) di Jawa Timur (Jatim) mencapai 7,18 juta ton dan menghasilkan beras sebanyak 4,66 juta ton. GKG tersebut dihasilkan dari lahan seluas 1,26 juta hektar. Sedangkan tingkat konsumsi Jatim sekitar 1,47 juta ton. Sehingga, selama semester I 2021, Jatim mengalami surplus produksi beras sebanyak …

Musim Panen, Produksi Beras Jatim Alami Surplus Selengkapnya »

Bulog Optimis Pengadaan Beras Terserap 100 persen

SuaraSumut.id – Bulog Aceh mengaku optimistis target pengadaan beras dalam negeri 12.600 ton akan tercapai hingga akhir tahun 2021. Hal tersebut dikatakan Pemimpin Perum Bulog Wilayah Aceh, Irsan Nasution, dilansir dari Antara, Selasa (29/6/2021). “Insya Allah target yang dibebankan kepada kita ini akan tercapai, mengingat masih ada musim panen gadu yang akan berlangsung pada Agustus …

Bulog Optimis Pengadaan Beras Terserap 100 persen Selengkapnya »

Jatim Surplus Produksi Beras 3,19 Juta Ton

Bisnis.com, SURABAYA – Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Jawa Timur mencatat sepanjang semester I/2021 ini hasil panen gabah kering giling (GKG) mencapai 7,18 juta ton sehingga mampu menghasilkan beras sebanyak 4,66 juta ton. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Jatim, Hadi Sulistyo mengatakan dengan total produksi beras di semester I/2021 sekitar 4,66 juta ton yang …

Jatim Surplus Produksi Beras 3,19 Juta Ton Selengkapnya »