Pemprov DKI Prediksi Harga Pangan Meroket hingga 40% Jelang Lebaran
Jakarta – Pemprov DKI Jakarta memprediksi harga komoditas pangan mengalami kenaikan menjelang Idul Fitri 2022. Peningkatan harga tertinggi terjadi pada komoditas minyak goreng curah sebesar 40,35%. “Kenaikan harga pangan menjelang Idul Fitri berkisar 1,39% sampai 40,35%,” kata Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian DKI Jakarta Suharini Eliawati melalui keterangan tertulis, Kami (31/3/2022). “Peningkatan harga tertinggi …
Pemprov DKI Prediksi Harga Pangan Meroket hingga 40% Jelang Lebaran Selengkapnya »











