Ivan

Organisasi Pangan Dunia Peringatkan Kelaparan di Gaza Utara

REPUBLIKA.CO.ID,  GAZA — Direktur Eksekutif Organisasi Pangan Dunia (WFP) Cindy McCain mengatakan saat ini  Gaza utara dicengkram “kelaparan besar-besaran.” Hal ini ia sampaikan dalam wawancara di program Meet the Press stasiun televisi Amerika Serikat (AS), NBC. “Ini horor, terjadi kelaparan, kelaparan besar-besaran di utara dan bergerak ke arah selatan,” kata McCain, seperti dikutip dari Aljazirah, Sabtu (4/5/2024). …

Organisasi Pangan Dunia Peringatkan Kelaparan di Gaza Utara Selengkapnya »

Warga Serbu Gerakan Pangan Murah di Pondok Kopi Jakarta

Warga memilih bahan pokok yang ada di Gerakan Pangan Murah (GPM) di Kantor Kelurahan Pondok Kopi, Jakarta, Senin (6/5). Badan Pangan Nasional menyiapkan 63 titik Gerakan Pangan Murah (GPM) di wilayah Jakarta guna menstabilkan harga bawang merah. Nantinya, masyarakat diharapkan dapat memperoleh komoditas pangan lainnya seperti beras, minyak goreng, gula konsumsi, telur ayam, bawang putih, …

Warga Serbu Gerakan Pangan Murah di Pondok Kopi Jakarta Selengkapnya »

Kementan Dorong Pengoptimalan Lahan Tadah Hujan lewat Pompanisasi

Jakarta, InfoPublik – Pemerintah melalui Kementerian Pertanian (Kementan) bekerja sama dengan berbagai pihak termasuk TNI, Polri, dan pemerintah daerah bergerak bersama agar kondisi pangan tidak bergejolak terutama di Agustus, September, dan Oktober 2024. Oleh karena itu, pihaknya terus memastikan bahwa pertanaman secara nasional cukup untuk memenuhi kebutuhan yang terus meningkat. Hal itu disampaikan Pelaksana Tugas …

Kementan Dorong Pengoptimalan Lahan Tadah Hujan lewat Pompanisasi Selengkapnya »

Badan Pangan Bahas HET Gabah dan Beras, Harga Bakal Naik?

Jakarta – Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) telah menggelar rapat koordinasi bersama stakeholder pangan pada Senin (22/4) lalu. Rapat ini guna melakukan reviu terhadap aturan Harga Pembelian Pemerintah (HPP) gabah dan beras serta Harga Eceran Tertinggi (HET) beras. Kedua aturan itu tertuang dalam Peraturan Badan Pangan Nasional (Perbadan) Nomor 6 Tahun 2023 tentang Harga …

Badan Pangan Bahas HET Gabah dan Beras, Harga Bakal Naik? Selengkapnya »

Kabar Gembira, Harga Pangan Dunia Mulai Turun di 2024

Liputan6.com, Jakarta Lonjakan harga pangan di seluruh dunia diperkirakan akan mencapai titik terendahnya tahun ini. Dikutip dari CNBC International, Selasa (23/4/2024) Oxford Economics dalam catatan terbarunya mengungkapkan, harga pangan global diperkirakan akan turun pada tahun 2024, sehingga memberikan sedikit kelegaan bagi pembeli. “Perkiraan dasar kami adalah harga komoditas pangan dunia akan mencatat penurunan tahunan tahun …

Kabar Gembira, Harga Pangan Dunia Mulai Turun di 2024 Selengkapnya »

Genjot Produksi Beras, Kementan Sebar 10.000 Unit Pompa Air di Jateng

JAKARTA – Kementerian Pertanian (Kementan) akan menggelontorkan 10.000 unit pompa air. Hal ini dilakukan untuk mendongkrak produksi beras nasional. Menteri Pertanian Amran Sulaiman menyebut pemberian 10.000 unit pompa air ini masuk dalam program pompanisasi. Nantinya, pompa akan disebar di 35 kabupaten/kota di Jawa Tengah. “Pemberian unit pompa dilakukan di wilayah Jawa Tengah karena wilayah tersebut …

Genjot Produksi Beras, Kementan Sebar 10.000 Unit Pompa Air di Jateng Selengkapnya »

Harga Bawang Putih di Pasar Jakarta Naik Rp10 Ribu Usai Lebaran

Jakarta, CNN Indonesia — Harga bawang putih di sejumlah pasar tradisional Jakarta naik. Sala satunya di Pasar Tebet dan Pasar Jaya Bukit Duri. Di pasar ini, bawang putih dijual Rp65 ribu dan Rp60 ribu. Harga tersebut diketahui naik sebanyak Rp10 ribu atau naik 20 persen pasca lebaran. Harga bawang putih itu jauh di atas rata-rata nasional. Melansir Pusat …

Harga Bawang Putih di Pasar Jakarta Naik Rp10 Ribu Usai Lebaran Selengkapnya »

Uni Eropa Bakal Naikkan Ekspor Pertanian ke Tiongkok

Brussels: Komisaris Pertanian Uni Eropa (UE) Janusz Wojciechowski mengatakan fokusnya adalah pada peningkatan ekspor pertanian pangan ke negara dengan ekonomi terbesar kedua di dunia dan menjaga pangan agar terhindar dari meningkatnya ketegangan dalam perdagangan Tiongkok-UE. “Dalam perdagangan pangan, tidak ada hambatan bagi impor Tiongkok,” kata Wojciechowski, dilansir Business Times, Senin, 22 April 2024. Berbeda dengan …

Uni Eropa Bakal Naikkan Ekspor Pertanian ke Tiongkok Selengkapnya »

Sinergi Bapanas dan Kementan Tingkatkan Ketahanan Pangan Nasional

Jakarta, InfoPublik – Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengungkapkan bahwa Bapanas bersama dengan Kementerian Pertanian (Kementan), bersinergi dalam menangani ketahanan dan peningkatan produksi pangan dalam negeri melalui beberapa program demi masyarakat Indonesia. “Kami tentunya selalu bersama Kementan untuk bahu membahu menjaga ketahanan pangan nasional. Badan Pangan Nasional mendukung sepenuhnya Kementan sebagai institusi …

Sinergi Bapanas dan Kementan Tingkatkan Ketahanan Pangan Nasional Selengkapnya »

Konflik Iran-Israel Ancam Ketahanan Pangan Nasional

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Associate Director BUMN Research Group Lembaga Management Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB) Universitas Indonesia (UI) Toto Pranoto mengatakan, gejolak geopolitik Timur Tengah seperti perang Iran dengan Israel tidak hanya berdampak pada sektor keuangan dan komoditas di Indonesia. Toto menyebut, hal tersebut akan berdampak terhadap ketahanan pangan Indonesia. Toto menyampaikan serangan Iran ke Israel …

Konflik Iran-Israel Ancam Ketahanan Pangan Nasional Selengkapnya »