Ivan

Kemkop dan UKM Kerja Sama BPOM Tingkatkan Kualitas Produk UMKM Pangan Olahan

Jakarta, Beritasatu.com – Dalam rangka meningkatkan keamanan, mutu dan gizi pangan produk dari koperasi dan usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) di bidang obat tradisional, kosmetik dan pangan olahan, Kementerian Koperasi (Kemkop) dan UKM menandatangani nota kesepahaman dengan Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM). Hal ini bertujuan untuk meningkatkan pelayanan perizinan dan keamanan produk. Menteri …

Kemkop dan UKM Kerja Sama BPOM Tingkatkan Kualitas Produk UMKM Pangan Olahan Selengkapnya »

Korea Utara Krisis Pangan, Harga Sebungkus Teh Rp 1 Juta

TEMPO.CO, – Korea Utara mengalami krisis pangan akibat sektor pertanian yang gagal karena badai. Harga bahan makanan di sana pun melonjak tajam. Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un mengakui kondisi tersebut dalam sebuah rapat pleno komite pusat Partai Buruh, pekan lalu. “Situasi pangan masyarakat sekarang semakin tegang karena sektor pertanian gagal memenuhi rencana produksi biji-bijian akibat …

Korea Utara Krisis Pangan, Harga Sebungkus Teh Rp 1 Juta Selengkapnya »

Food Station menerima Kunjungan Bupati Solok Epyardi Asda dalam rangka Penjajakan Kerjasama Komoditas Beras serta melihat Proses Produksi

Jakarta Review, Jakarta – Pemerintah Kabupaten Solok dibawah kepemimpinan Bupati Solok Epyardi  Asda dan Asisten II Pemkab Solok, Medison menggelar kunjungan keraja ke Kantor PT Food Station Tjipinang Jaya, Senen (21/6). Kunjungan Kerja  diterima langsung oleh Direktur Utama PT Food Station Tjipinang Jaya, Pamrihadi Wiraryo dan Direktur Operasional dan Bisnis, Andre Maulana beserta jajaran. Bupati …

Food Station menerima Kunjungan Bupati Solok Epyardi Asda dalam rangka Penjajakan Kerjasama Komoditas Beras serta melihat Proses Produksi Selengkapnya »

Stok Beras Bulog di Kepulauan Sulut Cukup hingga 6 Bulan

Kepala Perum Bulog Kantor Cabang Tahuna, Sulawesi Utara (Sulut), Joko Purnomo memastikan jika stok beras di gudang Bulog, mencukupi kebutuhan untuk enam bulan ke depan. Selain beras, Bulog juga memiliki stok gula pasir. “Stok beras di gudang Bulog yang ada di Kabupaten Sangihe dan Talaud serta Sitaro masih aman untuk kebutuhan sampai enam bulan ke …

Stok Beras Bulog di Kepulauan Sulut Cukup hingga 6 Bulan Selengkapnya »

Komitmen terhadap Upaya Pencegahan Korupsi, Food Station Gelar Pelatihan Sistem Manajemen Anti Penyuapan

Jakarta – BUMD Pangan DKI Jakarta PT Food Station Tjipinang Jaya sedang berupaya serius untuk meraih sertifikat SNI ISO 37001:2016 tentang Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP). Terkait upaya tersebut, Manajemen Food Station menggelar pelatihan secara daring dengan zoom meeting untuk seluruh karyawan tentang standar SNI ISO 37001:2016 di Kantor Food Station, Rabu, (3/2). Direktur Utama …

Komitmen terhadap Upaya Pencegahan Korupsi, Food Station Gelar Pelatihan Sistem Manajemen Anti Penyuapan Selengkapnya »

Perkuat Sinergi, Food Station Terima Kunjungan Dirut RNI

Jakarta – PT Food Station Tjipinang Jaya menerima kunjungan Direktur Utama PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) (RNI) Arief Prasetyo Adi, Senin, 1/1.Dalam kunjungan yang sifatnya informal tersebut, Dirut RNI diterima langsung oleh Direktur Utama PT Food Station Pamrihadi Wiraryo dan jajaran direksi lainnya.“Kunjungan dilakukan dalam rangka silaturahmi sekaligus membahas beberapa potensi kerjasama antara BUMN dan …

Perkuat Sinergi, Food Station Terima Kunjungan Dirut RNI Selengkapnya »